Ciri-ciri Praktek Kedokteran Nabi yang benar

Ciri-ciri Praktek kedokteran Nabi yang benar

Menurut Dr ja’afaar Khadiim Yamani Ciri-ciri Praktek kedokteran Nabi yang benar adalah :

1. Seorang dokter tidak bertindak ataupun mengunakan cara-cara yang bertentangan dengan Al-quran dan Hadits
2. Tidak mengunakan bahan haram
3. Pengobatan yang dilakukan tidak mencacatkan tubuh, kecuali sangat terpaksa dan seijin pasien.
4. Pengobatan tidak berbau tahayyul maupun khurafat .
5. Para pengobat harus mengetahui Ilmu Tubuh manusia dan ilmu pengobatan dan efek samping obat yang diberikan kepada pasien dengan Baik
6. Seorang dokter harus menjauhkan diri dari iri ,riya’ ,’ujub,sombong dan tidak boleh melakukan pemerasan kepada Pasien
7. Seorang dokter harus berpakaian rapi dan bersih sebaiknya berwarna putih
8. Pusat pelayanan kesehatan hendaknya di tata menarik,rapi dan bersih
9. Menghindari lambang-lambang yang merupakan pemujaan terhadap simbol yahudi dan nasrani

Jika kita menemui seorang thabib yang mengaku menjalankan praktek kedokteran nabi hendaknya kita perhatikan 9 syarat diatas.
Rasululah Saw mengajarkan pengobatan dengan benar dan hati-hati,rasional dan mengutamakan pasien

Arikel ciri-ciri kedokteran nabi yang benar bisa di baca selengkapnya dalam Buku Ketika Nabi sakit karya dr Muhammad Ali Toha assegaf.
Bisa di dapatkan di Rumah-sehat afiat cinere Depok atau di Rumah sehat afiat ciputat.